Saturday, February 21, 2015

Enam cara mendapatkan backlink berkualitas

Mendapatkan backlink itu mudah. Cukup memanfaatkan software saja sebenarnya sudah bisa. Tapi tentu saja backlink yang kita dapatkan dari software/aplikasi  biasanya adalah backlink yang tidak berkualitas, dan kalau sampai backlink tidak berkualita banyak masuk ke situs kita maka stus web kita akan masuk  dalam katageori webspam.

Ingat bukan rangking 1 yang kita dapat, malah website anda bisa “ dibuang’’ oleh google .Ada beberapa cara yang dapat kita lakukan untuk mendapatkan backlink berkualitas bagi website kita, Cara-caranya sangat mudah langsung saja.

1. Dengan rtutin membagikan konten website Anda di situs jejaring social, diantaranya di facebook, google Plus atau pun Yutube.

2. Dengan cara mengirimkan konten blog Anda ke situs social bookmark atau ke situs website Anda.

3. Dengan cara bertukar link dengan website lain yang berkulaitas dan relevan dengan            website Anda.

4. Dengan memasang alamat url website Anda pada Profil akun Anda di Internet, entah itu akun jejaring social, ataupun akun-akun di forum-forum di internet.

5. Dengan rutin menulis di berbagai media online lain lalu menyertakan link (backlink ) untuk situs website Anda.

6. Dengan mempromosikan situs web/blog yang Anda optimalisasi di situs website lain milik Anda.

Memang cara-aranya tampak sederhana , tapi jelas untuk mengupayakan backlink  yang bener-bener baik itu tidak semudah membalik telapak tangan, Kecuali Anda sudah didukung dengan sumber daya yang luar biasa plus kemampuan off page SEO yang tingkat mahir. Wasalam (http://irwanteamedia.blogspot.com)

Romeltea Media
Irwantea Media Updated at:
Get Free Updates:
*Please click on the confirmation link sent in your Spam folder of Email*

1 komentar so far. What are your thoughts?

Pengobatan Tradisional Kanker kolon said...

Terimakasih agan artikelnya sangat membantu :)

Post a Comment